Beef Blackpepper

Hero
No. Bahan-Bahan Unit (g) Unit (%)
Bahan utama
1 Daging Sapi has dalam 120 33
2 Nikuplus 1,8 0,5
3 Bawang Bombay 15 14,1
4 Bawang Putih 6 1,7
5 Paprika Merah 20 5,5
6 Paprika Kuning 15 4,1
7 Jamur Tiram 20 5,5
8 Daun Bawang 12 3,3
9 SAORI® Saus Tiram 13 3,6
10 AJI-NO-MOTO® 2 0,6
11 Gula 2 0,6
12 Garam 0,6 0,2
13 Lada Hitam 1 0,3
14 Minyak Goreng 15 4,1
15 Saus Raja Rasa 7 1,9
16 Air 100 27,6
Pengental
17 Air 100 27,6
18 Tepung Tapioca 2,5 0,7

Video Cara Memasak

Cara Memasak

  • Iris daging dengan ukuran sekitar 10 gr per potong.
  • Beri pengempuk daging dan diamkan selama 30 menit.
  • Tumis bawang bombay hingga layu, masukkan paprika merah, hijau, dan jamur tiram.
  • Masukkan bawang putih, tumis sebentar lalu masukkan daging dan tumis sebentar.
  • Masukkan air, saus tiram, saus raja rasa, AJI-NO-MOTO®, gula, garam, dan lada hitam. Masak hingga daging matang.
  • Masukkan daun bawang dan bahan pengental. Masak hingga saus mengental dan rasa cukup.